Home » Howto & Style » ALTERNATIF TERAKHIR YANG DAPAT DILAKUKAN PELAMAR PPPK TEKNIS YANG DINYATAKAN TIDAK LULUS | TL

ALTERNATIF TERAKHIR YANG DAPAT DILAKUKAN PELAMAR PPPK TEKNIS YANG DINYATAKAN TIDAK LULUS | TL

Written By ABA Channel on Friday, Apr 21, 2023 | 07:57 AM

 
Apa itu PPPK tenaga teknis? PPPK tenaga teknis merupakan bagian dari Aparatur Sipil Negara (ASN) selain PNS. PPPK tenaga teknis diangkat melalui seleksi nasional tahunan yang diselenggarakan pemerintah melalui Badan Kepegawaian Negara (BKN RI) Sementara itu, peserta PPPK teknis bisa mengecek hasil ujian kompetensi dengan mengakses laman Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara atau SSCASN. Untuk mengetahui lebih lanjut, berikut ini cara cek hasil seleksi kompetensi PPPK tenaga teknis 2022 : 1. Kunjungi portal SSCASN melalui tautan https://sscasn.bkn.go.id/ 2. Selanjutnya klik menu Login yang terdapat pada laman kanan atas 3. Setelah itu, pelamar login ke akun SSCASN menggunakan NIK dan password seperti yang telah terdaftar 4. Lalu klik Masuk 5. Kemudian hasil seleksi kompetensi akan muncul pada laman dashboard akun Apabila pelamar PPPK teknis masih belum beruntung alias gagal pada hasil seleksi kompetensi, Panselnas akan memberikan kesempatan untuk mengajukan sanggahan. Rencananya proses ini akan berlangsung pada 27 sampai dengan 29 April mendatang jika tidak ada perubahan. ✔️JOIN GROUP : https://s.id/abachannel ✔️ WEBSITE : www.abachannel.com ========================================================== Follow kami di IG : @https://www.instagram.com/abarifin_ FB : https://www.facebook.com/bustanu.akuntansi Tiktok :https://vt.tiktok.com/abarifin_/ ========================================================== Jika merasa video ini bermanfaat, jangan lupa like, share n subscribe ya teman teman semua. TERIMAKASIIIIHHHH... email bisnis : [email protected] #abachannel #pns